Kamis, 30 Januari 2025 14:27
Halo, Sobat #PPID! Obrolan Kekinian Seputar Informasi Publik (OKESIP!) Penyalahgunaan data pribadi untuk modus penipuan makin marak! Jangan sampai informasi penting seperti KTP, nomor telepon, atau data pribadi lainnya jatuh ke tangan yang salah.Apa saja bahaya jika data pribadimu disalahgunakan? Dan bagaimana cara melindunginya? Yuk, cari tahu jawabannya di KOMIK OKE SIP Jilid #20! Swipe sekarang dan jangan lupa share ke teman-temanmu! #PPIDDKIJakarta #InformasiPublik #JagaDataPribadi #OKESIPJilid20 #PublikHarusTahu
Senin, 18 November 2024 13:22
Halo Sobat #PPID Obrolan Kekinian Seputar Informasi Publik (OKESIP!) Breaking News Telah ditetapkan Pergub DKI Jakarta Nomor 40 Tahun 2024 tentang Pedoman Pengelolaan Pelayanan Informasi Publik dan Dokumentasi.Mari wujudkan Jakarta yang informatif, transparan, dan inklusifSimak informasi selengkapnya hanya di KOMIK OKE SIP Jilid #19 berikut ini yaaaa #ppiddkijakarta #informasipublik #pergub40tahun2024 #okesipjilid19 #PublikHarusTahu
Senin, 28 Oktober 2024 12:22
Halo Sobat#PPID Obrolan Kekinian Seputar Informasi Publik (OKE SIP!) Kalian Pemuda cerdasUdah akses informasi publik yang berkualitas belum nih Jangan sampai kalian mengakses informasi hoaks yaaNah, karena hari ini bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda, cocok banget nih kalau kita bahas peran Pemuda dalam Keterbukaan Informasi Publik, tentunya agar kalian mendapatkan informasi publik yang akurat dan bermanfaat.Simak informasi selengkapnya hanya di KOMIK OKE SIPJilid #18 berikut ini yaaaa Semoga bermanfaat #ppiddkijakarta #keterbukaaninformasi #informasipublik #okesipjilid18 #HariSumpahPemuda #PublikHarusTahu
Minggu, 11 Agustus 2024 16:39
Halo Sobat#PPID Obrolan Kekinian Seputar Informasi Publik (OKE SIP!) Kalian udah siap menyambut HUT RI ke-79 belumKayaknya banyak yang belum tau nih, kalo ada pedoman cara pake template spanduk untuk perayaan HUT RI....Waaaah jangan asal pake ya gaissss , ada pedoman visual HUT RI lho!!!Simak informasi selengkapnya hanya di KOMIK OKE SIPJilid #17 berikut ini yaaaa Semoga bermanfaat #ppiddkijakarta#keterbukaaninformasi#informasipublik#okesipjilid17#HUTRI79#PublikHarusTahu#SuksesJakartaUntukIndonesia
Kamis, 07 Maret 2024 16:04
Halo Sobat #PPID Obrolan Kekinian Seputar Informasi Publik (OKE SIP!)Kalian pernah gak sih nemu WiFi publik yang nama WiFinya kembarKalo pernah nemu, jangan asal konekkarena bisa jadi itu tanda serangan malwareHmmtapi kalian tahu gak, apa itu serangan malware? Kira-kira ada gak ya tips aman menggunakan WiFi Publik?Kalo belum tahu, Yuk ngobrol seputar serangan malware dan tips aman gunakan WiFi Publik!Simak OKE SIP Jilid #16 berikut ini yaaaaSemoga bermanfaat#ppiddkijakarta #keterbukaaninformasi #informasipublik #okesipjilid16 #seranganmalware #tipsgunakanwifipublik #PublikHarusTahu #SuksesJakartaUntukIndonesia
bj
Siaran Pers Pemerintah Provinsi DKI Jakarta
(Press Release)